Madrasah Masjid: Program yang digagas oleh BAZNAS KALBAR yang diwujudkan perdana oleh UPZ SEBAYU (Serumpun Bangse Melayu) bertempat di Masjid Nurussalam Program Madrasah Masjid perdana bertempat di Masjid Nurussalam ini insyaAllah akan di resmikan oleh Bapak Gubernur Kalimantan Barat pada ...

PONTIANAK – Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kalimantan Barat diharapkan dapat menghimpun zakat infak dan sedekah (ZIS), untuk dimanfaatkan bagi pemberdayaan umat dan pengentasan kemiskinan di provinsi ini. Lembaga ini juga diharapkan mendukung program pemerintah provinsi Kalbar dalam mencetak lima ribu ...

PONTIANAK – Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kalimantan Barat menggelar Rapat Koordinasi di Hotel Ibis, Rabu (27/1). Ketua Baznas Kalbar, Uray M Amin, mengatakan akan berupaya mengoptimalkan penerimaan ZIS agar program-program pemberdayaan dan pengentasan kemiskinan yang dicanangkan dapat direalisasikan. “Kami ...

Bismillahir rahman nir rahim Assalamualaikum warahmatullahi wa baraokatuh, Berbicara tentang pengelolaan zakat di Indonesia, tentunya tidak akan terlepas dari amanat UUD Tahun 1945. Pada bagian Agama, BAB XI, Pasal 29 disebutkan bahwa : 1. Negara berdasar atas Ketuhanan Yang Maha ...

Buya Yahya | Halaqoh Fajar | Sulam Taufiq ...

PONTIANAK – Dalam rangka dakwah dan pembinaan mualaf, untuk menguatkan aqidah umat maka pada hari ini senin (25/01/2021), BAZNAS menyalurkan dana zakat dari ashnaf mualaf kepada saudara kita, Marcel untuk digunakan sebagai biaya perjalanan menuju Pondok Pesantren Al-Hadid,  Kec. Karangmojo, ...