Rayakan HUT Pontianak ke-253, BAZNAS Kota Pontianak Sebar 1.200 Paket Snack dan Minuman Pontianak – Dalam rangka memeriahkan hari jadi Kota Pontianak yang ke-253, Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Pontianak turut ambil bagian dalam kegiatan sosial dengan berbagi kebaikan. Pada ...

Kapuas Hulu – Upacara Peringatan Hari Santri merupakan momen bersejarah dalam kalender nasional Indonesia, khususnya bagi komunitas pesantren. Diperingati setiap tanggal 22 Oktober, acara ini tidak hanya menjadi ajang berkumpulnya para tokoh agama dan masyarakat yang peduli terhadap pesantren, tetapi juga ...

Kediri – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) menargetkan pengumpulan Zakat, Infaq, dan Sedekah (ZIS) sebesar Rp41 triliun hingga akhir tahun 2024. Hal ini disampaikan oleh Ketua Baznas, Noor Achmad, dalam pidatonya di Rakornas Baznas yang disiarkan langsung melalui kanal Sekretariat ...

Bedah Rumah oleh BAZNAS Kabupaten Sintang di Kelurahan Tanjung Puri Sintang – Kegiatan bedah rumah yang diselenggarakan oleh BAZNAS Kabupaten Sintang berlangsung meriah di Kelurahan Tanjung Puri pada hari Sabtu, (21/09/2024). Acara ini ditujukan untuk membantu Ibu Yunita, seorang warga ...

Sekadau (Suara Pontianak) – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Sekadau telah menyalurkan paket sembako kepada mustahik (penerima zakat) di Rawak, Kecamatan Sekadau Hulu, pada Senin (16/9/2024). Penyaluran ini dilakukan secara simbolis oleh Bupati Sekadau, Aron, yang menyerahkan paket kepada ...

Pontianak – Penjabat (Pj) Wali Kota Pontianak, Ani Sofian, menyampaikan apresiasi kepada Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Pontianak, Dinas Kesehatan Kota Pontianak, serta Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Masjid Agung Al Falah atas inisiatif mengadakan layanan pemeriksaan kesehatan gratis di ...

BAZNAS Kabupaten Sintang Bagikan Sembako Untuk Kaum Dhuafa Sintang – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Sintang kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat dengan mendistribusikan paket sembako kepada kaum dhuafa, fakir, dan miskin yang tinggal di Desa Balai Agung, Kecamatan Sungai ...

Kayong Utara – Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat, kembali menggelar kegiatan rutin sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan sebelumnya, Rabu (28/08/2024). Program-program Baznas Kayong Utara terus bergerak lebih cepat untuk membantu umat. Ketua Baznas Kayong ...

Mempawah – Tati, seorang warga Jalan Pancasila di Kelurahan Sungai Pinyuh yang berusia 54 tahun, merasa bahagia dan terharu setelah menerima bantuan sosial (bansos) Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dari Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Mempawah. Ia berharap proses ...

Pontianak – BAZNAS RI, didampingi oleh BAZNAS Provinsi Kalimantan Barat, berkontribusi dalam penanganan stunting dengan menyalurkan 300 paket bantuan untuk ibu dan anak pada Selasa (27/08/2024). Penyerahan bantuan ini dilakukan dalam acara Pencanangan Gerakan Pembangunan Terpadu Terbatas (Gerbangdutas) tahun 2024 ...